Selasa, 21 Desember 2010
PERBEDAAN ANTARA WINDOWS 3X, WINDOWS 95, WINDOWS ME, DAN WINDOWS XP
WINDOWS 3X
Windows 3x ini merupakan pengembangan dari windows versi sebelumnya yaitu versi 1.0 dan 2.0. pada versi terbarunya ini windows 3x sudah mengadopsi beberapa fitur unggulan pada jamannya, di antaranya multi tasking yaitu mampu menjalankan beberapa aplikasi secara bersama-sama itu di karena kan memori virtual yang telah di pasangkan pada windows 3x ini.
WINDOWS 95
Windows 95 sama halnya seperti windows-windows sebelumnya hanya saja di windows 95 ini sudah mengalami perkembangan yang cukup signifikan pada jamannya, windows 95 ini sudah mengadopsi nama 32 karakter dan pada peng installanya pun W-95 ini sudah tidak menggunakan MS-DOS. Fitur yang terbaru pada saat itu di perkenalkan adalah recycle bin dan fungsinya adalah menyimpan file yang sudah di hapus dan apa bila suatu saat file tersebut di butuhkan kembali dapat di restore dan di gunakan kembali file tersebut. Fasilitas write pun sudah berganti dengan wordPad yaitu MS-Word nya yang lebih kompleks dan kompatibel, fitur lainya adalah Browsing dengan diterapkanya internet explorer 3.0 pada W-95 ini.
WINDOWS ME
Windows me ini merupakan sebuah kependekan dari windows Millenium Edition karena di luncurkan pada millenium ke 2 yaitu tahun 2000, versi ini pun sama dengan windows sebelum-sebelumnya hanya saja ada beberapa fitur terbaru yang di sematkan pada windows me ini yaitu di perkenalkanya windows movie maker untuk yang pertama kalinya. Sementara dari fitur lainya sama dengan versi sbelumnya hanya saja mengalami perkembangan yang cukup signifikan seperti internet explorer 5.5, MS-DirectX 7.1 dan Windows media player 7.0.
WINDOWS XP
Windows xp di luncurkan pada tahun 2001 yang berkode kan “wishtler”, asal mula di luncur kanya windows xp ini cukup sederhana yaitu penggabungan antar ke 2 windows yaitu NT dan 9x . Windows xpmerupakan OS dari windows yang hingga sekarang orang masih menggunakanya walaupun OS dari windows sudah mengalami perkembangan seperti windows vista dan yang paling baru adalah windows 7 , tapi entah kenapa masih banyak orang yang menggunakan xp apa mungkin mudah menggunakanya??? Menurut anda bagaimana?
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar